Expo GSM Sebagai Ajang Pamerkan Hasil Kreativitas Siswa

Tata Rahmanta
Sejumlah siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) 1 Kemasan, Sawit, Boyolali usai pentas tari kuda lumping dalam gelar Expo Gerakan Sekolah Menyenangkan (GSM). (foto: Dok. SDN 1 Kemasan).

Menurut Nita, sebagai pendidik ia merasakan banyak perubahan selama menjalankan program GSM. Perubahan yang dirasakan adalah jika dulu sebagai guru menjelaskan materi-materi, tapi sekarang sebagai pendamping siswa saat membuat karyanya sendiri.

"Saya merasa senang dengan adanya platform merdeka mengajar ini. Menarik juga untuk pembelajaran setiap kelas-kelas. Harapan kedepan untuk sekolah kami dengan adanya merdeka mengajar ini bisa lebih maju dan kreatif," imbuhnya.



Editor : Tata Rahmanta

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network