Tim Gegana Brimob Polda Jateng Musnahkan Mortil Temuan Warga

Tata Rahmanta
Mortil yang ditemukan warga Desa Catur, Kecamatan Sambi, Boyolali, (Foto; iNewsBoyolali.id)

“betul benda tersebut adalah mortil aktif, karena sudah termakan usia kondisi mortil sudah berkarat sehingga kita kesulitan mendiskripsikan tahun pembuatan mortil. Diduga kuat mortil peninggalan jaman perang kemerdekaan”, kata Solekhan kepada wartawan.

Seperti diketahui pada Rabu sore sejumlah anak anak warga desa setempat bermain pentak umpet di kebun warga, namun saat bersembunyi mereka melihat benda aneh tertanam di tanah, saat dikorek dan ditarik menggunakan tangan ternyata benda asing yang bentunya mirip roket.

“kami tidak tahu kalau itu mortil setahu saya hanya roket besi. Karena bentunya bagus akhirnya kita buat mainan”, ungkap awangga.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network