Siswa SMK di Boyolali Sulap Barang Bekas Jadi Produk Bermanfaat

Tata Rahmanta
Sejumlah hasil karya siswa SMK Negeri 1 Sawit dari barang bekas, Selasa (18/10/2022). (Foto: iNewsBoyolali.id)

BOYOLALI, iNewsBoyolali.id – Ide kreatif dilakukan sejumlah siswa SMK Negeri 1 Sawit Boyolali dengan merubah barang bekas menjadi sesuatu yang bernilai ekonomis pada, Selasa (18/10/2022) di ruang kelas setempat.

Dikatakan Kepala SMK Negeri 1 Sawit, Badari bahwa dengan berbasis Kurikulum Merdeka, para guru memberikan kebebasan kepada siswa untuk membuat suatu karya dari limbah yang ada di sekitar sekolah untuk mencapai profil pelajar Pancasila.

"Semua sarana yang ada di sekolah ini untuk kepentingan siswa siswa kita dalam rangka untuk mencapai profil pelajar Pancasila. Memanfaatkan sumberdaya malah dari limbah. Ini adalah suatu terobosan di sekolah kami limbah limbah di jurusan ini ternyata kalau dibiarkan tidak ada nilainya. Tetapi dari anak anak ini memiliki inisiatif limbah limbah ini dibuat suatu produk yang disitu nanti ada nilai estetika kemudian yang lebih penting ada nilai jual," ujarnya di sela kegiatan.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network