BOYOLALI, iNewsBoyolali.id - Energi terbarukan kini bisa dengan mudah dikembangkan oleh masyarakat.
Bahkan sumber energi itu berasal dari sesuatu yang sebelumnya dinilai tidak berharga, yaitu kotoran sapi dan kambing hingga tanaman liar seperti eceng gondok.
Inovasi ini datang dari Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah. Melalui binaan dari PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah, masyarakat di daerah ini dapat mengembangkan energi terbarukan tersebut.
Pendamping Kelompok Pandawa Patra, Haryono, mengungkapkan bahwa limbah tak termanfaatkan menjadi permasalahan masyarakat saat itu. Adanya permasalahan ini Kelompok Pandawa Patra bersinergi dengan Pertamina untuk mengolah limbah peternakan menjadi biogas.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta
Artikel Terkait
