Disporapar Boyolali Gelar Pelatihan pengelola homestay

Tata Rahmanta
Pengelola usaha homestay atau pondok wisata Kabupaten Boyolali mengikuti pelatihan, Senin(2/10/2023).(Foto: Diskominfo-Byl)

BOYOLALI, iNewsBoyolali.id  –  Puluhan pengelola usaha homestay atau pondok wisata yang berada di wilayah Kabupaten Boyolali mengikuti pelatihan yang dilaksanakan oleh Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata(Disparpora) Boyolali.

Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Boyolali, Budi Prasetyaningsih mengatakan, bahwa pelatihan pengelolaan usaha homestay tersebut untuk meningkatkan pengetahuan, motivasi dan meningkatkan kompetensi pengelolaanya agar lebih professional.

“Mereka kami berikan pelatihan, agar mereka dalam pengelolaannya lebih professional dan kualitas dalam memberikan pelayanan kepada para wisatawan,”katanya kepada wartawan,Senin(2/10/2023) di Selo Boyolali.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network