Hari Bhayangkara ke-77, Polres Klaten Menggelar Apel Doa Lintas Agama

Saeful Efendi
Polres Klaten melaksanakan apel doa lintas agama dalam rangka Hari Bhayangkara ke-77 dan kesiapan pengamanan pilkades serentak Kab. Klaten tahun 2023 di Mapolres setempat, Kamis (15/6/2023).(Foto: dok. Humas Polres Klaten)

Sementara itu Kapolres Klaten berharap dengan doa bersama ini, pelaksanaan tugas Polres Klaten secara umum dan pada pengamanan pilkades serentak akan berjalan dengan aman dan lancar.

"Semoga kegiatan ke depan diberikan kemudahan dan kelancaran serta kondusifitas wilayah tetap terjaga."

Kapolres menjelaskan bahwa pada pilkades serentak 5 juli mendatang, pihaknya akan menerjunkan setidaknya 2/3 kekuatan. Ia akan memaksimalkan pengamanan pilkades ini agar situasi kamtibmas Kab. Klaten tetap kondusif hingga pelaksanaan pemilu serentak 2024.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network