Pemkab Boyolali Maksimalkan Upaya Turunkan Stunting

Tata Rahmanta
Wakil Bupati (Wabup) Boyolali, Wahyu Irawan pimpin rapat koordinasi rembuk stunting Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kabupaten Boyolali, Kamais (08/06/2023).(Foto: dok. Diskominfo Byl).

“Website tersebut ada data yang terintegrasi terkait kondisi stunting dan resiko stunting. Jadi untuk memudahkan komunikasi yang di daerah,” jelas Lina.

Dalam website TPPS tersebut, masyarakat dapat melihat angka kasus stunting di berbagai desa dengan cara klik pada nama desa yang tertera. Juga dilengkapi dengan peta sebaran kasus stunting yang telah diberi warna yang berbeda sesuai dengan jumlah kasus stunting.



Editor : Tata Rahmanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network