Sadranan Menyambut Datangnya Bulan Puasa di Desa Tegalgiri

Tata Rahmanta
Tradisi sadranan menyambut bulan ramadhan, di Dukuh Grogolan, Desa Tegalgiri, Nogosari, Boyolali, Rabu(15/3/2023).(Foto: Dok. iNewsBoyolali.id).

BOYOLALI, iNewsBoyolali.id –  Sebangai bentuk nguri nguri tradisi budaya Jawa dalam menyambut bulan ramadhan, Ratusan warga di Dukuh Grogolan, Desa Tegalgiri, Nogosari, Boyolali menggelar sadranan, selain makan  bersama di area pemakaman dukuh setempat, dalam acara tersebut warga juga melakukan ziarah ke makam leluhur.

Menurut keterangan tokoh agama desa setempat, Kusnan, kegiatan ini merupakan tradisi sadranan yang dilakukan warga pribumi dukuh Grogolan serta warga perantauan. 

“Acara seperti ini digelar setiap satu tahun sekali pada bulan Ruwah hitungan Jawa. Ini diikuti warga asli sini dan sebagian dari perantauan. Ini berbaur bersama sama mendoakan para saudaranya yang telah meninggal di makam ini,”katanya kepada wartawan, Rabu(15/3/2023).



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network