Duet Anggun-Waljinah Sukses Getarkan Pura Mangkunegaran
Senin, 18 September 2023 | 12:05 WIB
“Ini baru awalan saja,” ucapnya.
Penguasa Pura Mangkunegaran, KGPAA Mangkunegara X mengaku sangat terpukau dengan penampilan Anggun, Waljinah dan Xodiac. Kehadiran Xodiac membuatnya belajar tentang K-Pop.
“Semoga acara seperti ini semakin banyak ke depannya, sehingga semakin memperkenalkan Kota Solo, dan Kota Solo terus hidup,” ucapnya.
Editor : Tata Rahmanta