get app
inews
Aa Text
Read Next : Pemenang Festival Thek-thek dan Dalang Bocah Menerima Penghargaan dari Pemkab Boyolali

Ratusan Calon Guru Penggerak di Boyolali Pamerkan Hasil Karya Pendidikan

Minggu, 16 Oktober 2022 | 00:12 WIB
header img
Melihat hasil karya Guru Penggerak, Sabtu (15/10/2022) (foto: iNewsBoyolali.id)

“Program guru penggerak ini digawangi oleh Kemendikbud-Ristek [Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi] melalui Balai Besar Guru Penggerak. Nah, ini adalah tahapan rekan-rekan dalam proses menjadi calon guru penggerak,” katanya.

Melalui kegiatan tersebut diharapkan para calon guru penggerak dapat memiliki proses bekerja yang profesional dan tidak hanya sekadar teori. Namun, ada proyek-proyek belajar yang dilakukan kepada siswa.

Darmanto juga berharap dengan calon guru penggerak yang bertugas secara profesional, maka guru dapat menggunakan strategi belajar dan media pembelajaran. Hal tersebut dapat menciptakan pembelajaran di kelas yang lebih berkualitas.

Editor : Tata Rahmanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut