get app
inews
Aa Read Next : Kesiapan Pemilu 2024 Tim Desk Pemkab Boyolali Cek Distribusi Logistik

27 SMK/SMA di Boyolali Akan Deklarasi Pendidikan Ramah Anak

Kamis, 15 September 2022 | 21:23 WIB
header img
DP2KBP3A Kabupaten Boyolali mengapresiasi deklarasi satuan pendidikan ramah anak (SPRA) di SMK 1 Banyudono, Kamis(15/9/2022). (Foto: Diskominfo boyolali)

BOYOLALI,iNewsBoyolali.id - Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Boyolali menggapresiasi  Deklarasi satuan Pendidikan ramah anak  (SPRA), di  SMK Negeri 1 Banyudono

Kabid Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Boyolali, Dinuk Prabandini mengatakan, bahwa semua satuan pendidikan di Boyolali harus menyelenggarakan sekolah ramah anak. Deklarasi sekolah berkomitmen untuk melakukan perlindungan hak anak disetiap satuan pendidikan masing- masing.

Editor : Tata Rahmanta

Follow Berita iNews Boyolali di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut