Upacara Peringati Hari Jadinya Kabupaten Boyolali yang Ke-177

Tim iNews.id
Peserta upacara mengenakan berbagai model pakain kejawen, Rabu (05/06/2024).Foto: Dok. Humas Pemkab Byl.

Dengan momentum hari jadi ini Kabupaten Boyolali, pihaknya juga mengatakan bahwa Boyolali telah mendapatkan hadiah yang spesial, yakni dengan diperolehnya opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Laporan Hasil Pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun Anggaran 2023 dari Badan Pemeriksa Keuangan Perwakilan Provinsi Jawa Tengah, beberapa waktu yang lalu.

“Harapan kita ke depan masyarakat Boyolali semakin sejahtera dan angka kemiskinan dapat terus kita tekan. Membangun Kabupaten Boyolali harus kita tanamkan semangat kebersamaan kita, semangat kegotongroyongan kita untuk terus melangkah bersama menata bersam dengan menghadirkan totalitas semangat kebersamaan kita,” ujarnya.

Sebelum digelar Upacara Hari Jadi, Pemkab Boyolali juga menggelar Niti Tilas Perjalanan Ki Ageng Pandanaran di Taman Kali Gedhe, Kampung Sumberlerak; Kelurahan Siswodipuran; Kecamatan Boyolali pasa Selasa (04/06/2024) malam. Dalam acara tersebut disajikan suatu fragmen yang bercerita mengenai perjalanan Ki Ageng Pandanaran di Kabupaten Boyolali.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network