“Seluruh peserta yang ikut Krenova 2024 ini ada sejumlah 113. Artinya ada kenaikan dibandingkan dengan tahun 2023 yang berjumlah 105, sekarang 113. Kita ada 3 kategori yakni masyarakat umum, pelajar, ASN dan BUMD,” katanya.
Banyak inovasi disuguhkan peserta berupa inovasi produk pertanian, produk kecantikan, berbagai produk pupuk, olahan makanan hingga berbagai teknologi praktis yang bisa diterapkan dalam kehidupan masyarakat.
“Seleksi ini sudah melaksanakan tahapan tahapan antara lain dari pendafataran, pengajuan proposal, pengecekan administrasi atau kelengkapan, seleksi substansi, dan seleksi presentasi paparan,” ujarnya.
Editor : Tata Rahmanta
Artikel Terkait