Belasan Siswa SMA Muhammadiyah 4 Andong Adakan Pengijazahan Digital Entrepeneur Class

Tim iNews.id
Belasan Siswa SMA Muhammadiyah 4 Andong Adakan Pengijazahan Digital Entrepeneur Class Tahun 2024 Gelombang Ke 2, Selasa (21/05/2024).(Foto: Ist/)

“Saat ini dari konten kreator itu saya sudah mendapatkan omset yang cukup lumayan, dan ini semua berkat bimbingan dari para guru disekolahan terutama pak Sabar,” ucapnya.

Sementara Ahmad Rosyid yang dulunya bosan dengan pelajaran regular,setelah dibu program  Digital Entrepeneur  dirinya mencoba mendaftar da akhirnya menemukan jati dirinya. Rosyid juga sudah masuk kuliah di Universitas Terbuka dengan biaya sendiri, dari uang pendaftaran dan juga uang saku hingga sat ini.

“Awalnya di beri pelajaran  Soft skill kaya adab terus tanggungjawab dan kepemimpinan selama 3 bulan, dan hard skill disitu sebelumnya kelas adroid seperti pengembangan aplikasi tapi itu butuh mudal besar dan akhirnya yang menjadi solusi adalah konten creator,” kata dia.

Amindzan Mangku Pambudi  Kelas 11 IPA.Digipreneur Editing/Buat Konten mengatakan bahwa saat dirinya menggeluti video editing dan sudah menghasilkan cuan yang cukup banyak.

Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network