Belasan Siswa SMA Muhammadiyah 4 Andong Adakan Pengijazahan Digital Entrepeneur Class

Tim iNews.id
Belasan Siswa SMA Muhammadiyah 4 Andong Adakan Pengijazahan Digital Entrepeneur Class Tahun 2024 Gelombang Ke 2, Selasa (21/05/2024).(Foto: Ist/)

“Tujuannya adalah mencetak generasi yang soleh solehah yang mereka siap untuk menghadapi masa depan yang akan datang terutama di dunia digital dan pada yang nanti menjadi para pengusaha-pengusaha digital,” katanya.

Lebih lanjut Suprapto mengatakan, bahwa kegiatan ini bagian dari evaluasi, dan kumpul bareng serta rasa bersyukur.

“Jadikan program saya sebelumnya dimulai dengan ekstra dunia digital ada Android begitu, tapi karena atas evaluasi atas saran Pak Sabar sebagai salah satu mentor dirasa kurang efektif, maka kemudian kita membangun program ini,” ucapnya.

Suprapto menambahkan, sudah banyak dari siswa yang sudah berprestasi baik dari program regular dan juga  Digital Entrepeneur Class.

Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network