Sambut HUT Kemerdekaan RI Ke - 78, Kodim 0724 Boyolali Bersihkan Patung Pahlawan

Tata Rahmanta
Anggota Kodim 0724 Boyolali membersihkan patung Pahlawan Nasional di komplek perkantoran Kabupaten Boyolali, Selasa (15/8/2023).(Foto: dok. iNewsBoyolali.id)

Ia menyatakan pembersihan patung adalah cerminan kebanggaan kepada para pahlawan, khususnya kepada Sang Proklamator, Ir Soekarno, dan Panglima Besar Jenderal Sudirman.

"Bahwasanya Kodim mempelopori kegiatan pembersihan ini supaya ada rasa cinta kepada para pahlawan kita, menghargai jasa-jasa pahlawan kita di HUT ke-78 RI ini," tabahnya.

Selain melaksanakan kegiatan bersih-bersih patung pahlawan, Wiweko mengungkapkan Kodim 0724 Boyolali di hari yang sama juga melaksanakan donor darah di kantor dengan target 150 kantong.



Editor : Tata Rahmanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network