DPKP Boyolali Tuntaskan Kemiskinan dengan Ribuan RTLH

Tata Rahmanta
Sosialisasi pelaksanaan bansos RTLH di aula Gagatan Perkantoran Terpadu Alun-alun Lor Kabupaten Boyolali, Rabu (25/01/2023).(Foto: Dok. Diskominfo Boyolali).

Pada tahun 2023, Pemkab Boyolali kembali mengalokasikan anggaran untuk melaksanakan penanganan RTLH. Antara lain, bantuan kepada 1.000 unit untuk peningkatan kualitas RTLH masing masing mendapatkan bantuan Rp 15 juta. Peningkatan kualitas RTLH pada kawasan kumuh sebanyak 200 unit dengan besaran Rp 15 juta. Pembangunan baru sebanyak 30 unit untuk rumah yang dihuni lebih dari 1 KK di kawasan kumuh dengan besaran masing masing Rp 35 juta.

Bantuan tersebut bersumber dari APBD Kabupaten Boyolali, BaANKEU Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan APBN memalui program BSPS dan PKE.



Editor : Tata Rahmanta

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network