Buku “Boyolali Kaya Cerita” Menambah Wawasan Generasi Muda

Tata Rahmanta
Peluncurkan buku “Boyolali Kaya Cerita” oleh Bupati Boyolali, M. Said Hidaya. (Foto: Dok. Diskominfo Boyolali).

BOYOLALI, iNewsBoyolali.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boyolali meluncurkan buku “Boyolali Kaya Cerita” yang berisi budaya atau kearifan lokal yang ada di Kabupaten Boyolali. Peluncuran dilakukan langsung  Bupati Boyolali, M. Said Hidayat di salah satu Hotel Resort and Convention, di Kecamatan Ngemplak,Kamis (15/12/2022).

Bupati Boyolali menjelaskan bahwa pembangunan di Boyolali tidak hanya dilakukan dari segi fisik, namun juga dari kekayaan dan kearifan budaya lokal, sehingga dapat memperkaya pengetahuan pelajar dan masyarakat Kabupaten Boyolali mengenai kekayaan cerita maupun budaya lokal yang ada di Kota Susu.

“Dapat diajarkan kepada siswa-siswi pelajar sebagai tambahan materi muatan lokal di Kabupaten Boyolali. Ketika kita berbicara tentang wawasan kebangsaan, tentang cinta tanah air, kita mulai dari ruang kecil kita dulu, di Kabupaten Boyolali ini. Dengan memahami banyak cerita maka ke depan anak-anak kita akan semakin mencintai daerahnya karena ternyata Boyolali kaya cerita,” ungkap M. Said Hidayat.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network