Festival Thek Thek 2022 untuk Mentradisikan Tradisi

Tata Rahmanta
Festival Thek Thek 2022 , (Foto: Dok Diskominfo Boyolali)

"Konsep kami mentradisikan tradisi, legenda-legenda yang ada di kecamatan monggo bisa ditampilkan disini, tapi kami membuat frame terkait dengan boyolali metal," terangnya.

Durasi waktu penampilan masing-masing peserta dibatasi antara 15 menit sampai 20 menit. Sementara jumlah peserta maksimal yang tampil sebanyak 15 orang. Hari pertama diikuti oleh delapan peserta, yakni dari Kecamatan Wonosegoro, Tamansari, Cepogo, Boyolali, Mojosongo, Gladagsari, Banyudono dan Sawit.

Salah satu peserta, Sujiyo mengatakan senang bisa mengikuti festival rutin setiap tahun ini.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network