Cegah Perundungan Sejak Dini, Polsek Karanggede Edukasi Siswa SDN 1 Pengkol soal Bahaya Bullying
Senin, 10 November 2025 | 08:02 WIB
Selain pemaparan materi, siswa juga diajak berdialog dan diberikan tips pencegahan agar mampu mengenali serta menghindari tindakan bullying, baik sebagai korban maupun pelaku.
Pihak sekolah mengapresiasi langkah Polsek Karanggede yang dinilai sangat penting dalam membangun kesadaran siswa sejak dini tentang bahaya perundungan.
Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan para siswa dapat lebih berempati, saling menghargai, serta menolak segala bentuk kekerasan di lingkungan belajar.
Editor : Tata Rahmanta