get app
inews
Aa Read Next : Gelar Malam Apresiasi Duta Genre Boyolali 2024 Berlangsung Meriah

Pentas Kolaborasi Dalang Wartoyo dan Pemain Biola Asal Jepang Pukau Penonton

Kamis, 15 Agustus 2024 | 16:11 WIB
header img
Tatsuki Narita dan Kazuhito Yamane pemain biola asal Jepang sedang beraksi bersama dalang Ki Gondo Wartoyo saat pentas di Dusun Pelang, Desa Bade, Klego, Boyolali, Rabu (14/8/2024). Foto: iNewsBoyolali.id

BOYOLALI, iNewsBoyolali.id – Ribuan penontong memadati panggung untuk menyaksikan pentas wayang kulit dalam rangka bersih Dusun Pelang, Desa Bade, Kecamatan Klego, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah pada Rabu (14/8/2024) malam.

Uniknya, saat adegan limbukan menampil 2 pemusik bernama Tatsuki Narita dan Kazuhito Yamane asal Jepang yang handal memainkan alat musik biola untuk mengiringi beberapa adegan wayang yang mengambil lakon Bagong Gugat

Para penonton juga sorak surai saat ki dalang Gondo Wartoyo memainkan wayang berukuran besar saat adegan perang, dan juga  kedua pemusik biola asal Jepang naik kepanggung dan membawakan beberapa lagu. 

Pemusik asal Jepang Tatsuki  Narita mengatakan, kolaborasi malam ini pentas dengan Ki Gondo Wartoyo untuk menghibur masyarkat.

Editor : Tata Rahmanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut