get app
inews
Aa Text
Read Next : Susetya Kusuma Dwi Hartanta Resmi Menduduki Kursi Ketua DPRD Boyolali

Mentradisikan Boyolali Kaya Cerita Melalui Festival Thek thek

Kamis, 08 Agustus 2024 | 15:08 WIB
header img
Salah satu peserta sedang memainkan alat musik tradisional dalam Festival Thek Thek Tahun 2024 di Boyolali, kamis (8/8/2024). Foto iNewsBoyolali.id

“Syaratnya hampir sama dengan yang kemarin. Sekarang, semua alatnya harus inovasi dari kayu dan bambu tidak boleh menggunakan alat yang lain,” terangnya.

Dilanjutkan olehnya, Festival Thek Thek Tahun 2024 menjadi salah satu upaya untuk mentradisikan tradisi yang hampir punah. FK Metra, kata Ribut, punya agenda rutin untuk mengangkat kembali media tradisional agar tetap lestari dengan menggunakan media kayu dan bambu.

Durasi waktu penampilan masing-masing peserta dibatasi antara 30 menit sampai 35 menit yang tampil di depan lima dewan juri dari seniman dan akademisi.

Salah satu peserta, Tri Handayono mengatakan senang bisa mengikuti festival rutin setiap tahun ini.

Editor : Tata Rahmanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut