Ia menjelaskan, dirinya selalu terbuka bagi para seniman yang akan mengajak berkolaburasi saat pentas.
“Monggo kalau saya sangat terbuka bila ada yang mau mengajak manggung bareng,” jelasnya.
Sementara seniman biola asal Japan Tatsuki Narita mengatakan, sangat senang sekali bisa bertemu dengan ki Dalang Wartoyo dan pentas bersama.
“Saya adalah seniman biola asal Japan, namun demikian saya juga senang dengan musik gamelan karena suara gamelan dan pertujukan dalang sangat menyentuh hati,” ucapnya.
Editor : Tata Rahmanta
Artikel Terkait