Kawasan Wisata Edukasi Religi di Boyolali Diresmikan

Tata Rahmanta
Replika Ka’bah di tempat Wisata Edukasi Religi Boyolali. (Foto: Diskominfo-Byl)

"Maka sisi yang lain bagaimana anak anak kita dapat belajar dengan sebaik baiknya. Kita persiapan belajar di Boyolali. Ini akan menjadi sekolah terbuka, prakter lapangan secara langsung. Semoga ini semua dapat bermanfaat dan memberikan kemanfaatan bagi seluruh masyarakat Kabupaten Boyolali dan tentunya masyarakat dari luar KabupatenBoyolali tang akan memanfaatkan tempat ini untuk belajar bersama," ungkap Bupati Said.


Wisata Edukasi Religi diresmikan Bupati Boyolali, M. Said Hidayat, Sabtu (21/10/2023).(Foto: Diskominfo-Byl).

Dalam laporannya, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Boyolali, Masruri menyebut bahwa total seluruh anggaran yang digunakan hingga Tahun 2023 mencapai Rp 25.525.000.000. Pembangunan akan diteruskan pada Tahun 2024 untuk penambahan lampu sebesar Rp 3,4 Miliar. Dilanjutkan olehnya, Wisata Edukasi Religi mulai dapat digunakan pada 1 November 2023.

"Peresmian hari ini tidak langsung digunakan, penggunaannya mulai 1 November 2023 karena harus persiapan. Dan masih free, belum ada retribusi selama 2 bulan. Tetapi kami peruntukan hanya untuk anak anak sekolah di seluruh Kabupaten Boyolali. Belum anak sekolah di luar Kabupaten Boyolali, nanti dulu," tegas Masruri.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network