Atlet tinju, Alden Isronatan mengaku telah berlatih secara intensif untuk mempersiapkan diri menjelang Porprov Jateng dan berharap dapat membawa medali emas untuk Kabupaten Boyolali.
“Saya akan bawa nama baik Boyolali. Saya berusaha akan bawakan medali emas untuk Boyolali,” ujarnya.
Editor : Tata Rahmanta
Artikel Terkait