Sekolah Penuh Abu Vulkanik, KBM SDN 2 Tlogolele Boyolali Tetap Berlangsung

Tata Rahmanta
Kegiatan Belajar Mengajar di SDN 2 Tlogolele, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.(Foto: Dok. iNewsBoyolali.id)

"Hari ini kegiatannya try out. Untuk yang masuk sekolah kelas 3, 4, 5, dan 6. Sedangkan kelas 1 dan 2 belajar dari rumah. Tidak libur," ujarnya.

Sementara itu, data dari Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG), tanggal 11-12 Maret 2023 Gunung Merapi meluncurkan awan panas ke arah Kali Bebeng. Hingga saat ini, Senin 13 Maret 2023 tercatat 60 kejadian awan panas guguran di Gunung Merapi.

Masyarakat dihimbau untuk tidak melakukan aktivitas apapun di daerah potensi bahaya. Masyarakat agar mengantisipasi gangguan akibat abu vulkanik dari erupsi Gunung Merapi, serta mewaspadai bahaya lahar terutama saat terjadi hujan di seputaran Gunung Merapi.

 

Editor : Tata Rahmanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network