“Pemadam Kebakaran dan Keselamatan Kabupaten Boyolali terus menerus dapat meningkatkan profesionalisme kerjanya juga tentunya diikuti dengan pola latihan yang semakin baik sehingga kesiapsiagaan ini mampu kita siapkan dengan sebaik baiknya. Tetap bangun kebersamaan semangat persatuan dan kesatuan menjadi pesan penting dalam peringatan 104 tahun pemadam kebakaran,” Harapnya.
Dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, Bupati Boyolali menjelaskan telah menambah satu unit armada untuk dapat digunakan anggota damkar yang berjumlah sebanyak 63 orang ini.
“Pemerintah Kabupaten Boyolali dapat memberikan satu tambahan armada baru unutk upaya langkah pemadam kebakaran Kabupaten Boyolali dalam rangka kesiapsiagaan dalam upaya memberikan pelayanan yang terbaik,” terang M. Said Hidayat.
Editor : Tata Rahmanta