Mendekati Nataru Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Tadisional Boyolali Mulai Naik
Rabu, 30 November 2022 | 18:15 WIB
“Semoga saja, kenaikan harga ini tidak merambat ke harga sembako yang lainnya. Sementara ini yang naik baru telur,beras dan minyak curah,”katanya
Sementara itu, Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagperin) Kabupaten Boyolali, Karseno menyampaikan, stock kebutuhan pokok di Boyolali menjelang natal dan tahun baru diniali masih aman.
“Kalau stock bahan baku kebutuhan pokok saat ini masih aman, dan kenaikan harga sampai saat ini juga masih dalam tahap wajar,”kata dia.
Editor : Tata Rahmanta