Solo Basis PDIP, Ganjar-Mahfud Ditarget Menang 85 Persen

Bowo
Tim Pemenangan Daerah (TPD) Ganjar-Mahfud Kota Solo saat memberikan keterangan pers, Senin (27/11/2023). Foto: Ist.

Dikatakannya, tim pemenangan daerah telah terbentuk 21 November 2023 dengan jumlah anggota 110 orang gabungan dari PDIP, Partai Perindo, PPP dan Hanura. Selain itu juga ada tokoh masyarakat, pemuda, agama dan relawan.  

Ketua TPD Ganjar Mahfud Kota Solo, Hendro Pramono mengatakan, strategi pemenangan telah direncanakan. Selain itu, dari partai koalisi juga telah siap mendukung, sehingga dirinya yakin pasangan Ganjar-Mahfud tetap menjadi juara di Kota Solo.

Beberapa hari lalu, lanjutnya, posko pengamanan pemilu dan posko gotong royong telah diresmikan. Posko pemenangan nantinya juga akan berdiri di setiap kelurahan.

“Kami ingin memastikan pemilu berjalan langsung umum bebas rahasia, jujur dan adil,” kata Hendro.

Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network