UNS Tuan Rumah Grand Final Olimpiade Vokasi Indonesia 2023, Ini Tema yang Diusung

Bowo
Pembukaan grand final Olimpiade Vokasi Indonesia (Olivia) di kampus UNS Solo, Jumat (25/11/2023). Foto: Ist.

Acara Olivia 2023 dilanjutkan dengan seminar nasional yang dimoderatori oleh Agus Dwi Priyanto S.S M.CALL. Dengan mengundang dua pembicara yaitu Dr Ir Kiki Yulianti, M.Sc., selaku Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi Kemedikbudrisktek RI dan Dr. Eng. Pipit Anggraeni, S.T., M.T., M.Sc., Eng.,  selaku Tim Kurikulum Direktorat Akademik Pendidikan Tinggi Vokasi (APTV) Kemedikbudrisktek.

Seminar mengangkat topik mengenai peraturan penjaminan mutu, mengupas tentang standar nasional serta sistem pendidikan tinggi.



Editor : Tata Rahmanta

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network