Ditlantas Polda Jateng dan Satlantas Polres Boyolali Uji Coba Penggunaan E-TLE Drone

Tata Rahmanta
Ditlantas Polda Jateng dan anggota Satlantas Polres Boyolali melakukan uji coba penggunaan E-TLE drone di exit tol Mojosongo, Kamis(26/1/2023). (Foto: Dok. iNewsBoyolali.id)

“Ini masih tahap uji coba, nanti setelah semua 35 Polres di Jateng melakukan uji coba kemudian baru menghadap ke pimpinan. Ya, mungkin nanti akan di launching secara nasional,”jelas dia.

Ilham menjelaskan, fungsi utama drone tersebut tidak sertamerta untuk penindakan pelanggar lalulintas. Namun, drone tersebut bertujuan untuk memantau arus lalulintas terjadi trouble sport dititik rawan.

“Kalau operasinal drone tersebut menemukan pelanggaran kasap mata, akan langsung dilakukan penindakan,”kata dia.



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network