Menghadapi Pemilu tahun 2024, Ratusan PPK Se kabupaten Boyolali dilantik

Tata Rahmanta
Ketua KPU Kabupaten Boyolali, Ali Fahrudin melantik Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Rabu (04/01/2022).(Foto: Dok. Diskominfo Boyolali).

Usai dilakukan pelantikan, pihaknya meminta kepada anggota PPK Kabupaten Boyolali untuk segera berkoordinasi dengan Camat, Kapolsek dan Danramil maupun elemen elemen masyarakat di tingkat kecamatan.

“Harapannya adalah nanti pelaksanaan dan fasilitasi dari pemerintah daerah baik itu kesekretariatan, tempat maupun pelaksanaan tahapan-tahapan di tingkat kecamatan itu bisa berjalan dengan baik,” katanya

Sementara Asisten Tata Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Boyolali, Hendrarto Setyo Wibowo menyampaikan selamat kepada peserta pelantikan. Diharapkan, anggota PPK Kabupaten Boyolali yang baru saja dilantik mampu bekerja secara profesional demi kelancaran Pemilu Tahun 2024 mendatang..



Editor : Tata Rahmanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network