Ratusan Warga Berebut Gunungan dan Padati Sendang Coyo Tengah Malam, Ikuti Prosesi Grebeg Suro
Ratusan warga memadati kawasan Sendang Coyo, Desa Mlowokarangtalun, Kecamatan Pulokulon, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, mengikuti prosesi tahunan Grebeg Suro.