Disdikbud Boyolali Menggelar Pameran Pusaka di Museum Hamong Wardoyo
Rabu, 17 Januari 2024 | 20:25 WIB
“Yang dipamerkan ada pusaka,keris, jimat yang dapat digunakan untuk hari hari tentu. Kemudian pameran ini juga untuk menngedukasi para pelajar terkait sejarah perkerisan,”kata dia.
Yosep mengungkapkan, pusaka ini peninggalan dari jaman kerajaan Mataram, Majapait, Segaluh, serta dari Madiun. Kemudian pusaka ini masih banyak yang utuh.
“Usianya cukup tua, dan juga masih utuh pusaka ini. Ya, pusaka ini ada juga peninggalan dari Majapait, Mataram, Segaluh juga Madiun,”kata dia.
Editor : Tata Rahmanta