get app
inews
Aa Read Next : Kesiapan Pemilu 2024 Tim Desk Pemkab Boyolali Cek Distribusi Logistik

Menunjang Prestasi Atlet Panjat Tebing, Pemkab Boyolali Bangun Wall Climbing

Selasa, 17 Oktober 2023 | 18:15 WIB
header img
Bupati Boyolali M. Said Hidayat mencoba dinding panjat tebing atau Wall Climbing, Selasa (17/10/2023).(Foto: Diskominfo-Byl).

“Jadi ini bentuk kepedulian Pemerintah Kabupaten Boyolali utamanya Ketua DPRD Kabupaten Boyolali dan Bupati/Wakil Bupati Boyolali terkait dengan wall climbing atau dinding panjat tebing. Ini pertama kali di Kabupaten Boyolali dengan standar nasional,” ujar Ribut.

Adanya wall climbing di tengah Kota Boyolali tersebut otomatis memberikan semangat baru bagi 30 atlet panjat tebing di Kabupaten Boyolali yang sebelumnya berlatih di sarana olahraga milik SMA Negeri 1 Ngemplak dan SMA Negeri 1 Boyolali.

Editor : Tata Rahmanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut