8.061 Warga di Boyolali Terjaring Suspek Tuberkulosis
Senin, 12 Desember 2022 | 22:49 WIB
"Kami akan bekerjasama dengan Dinkes Boyolali dalam penanganan kasus TBC. Dan kami adalah komunitas yang bergerak dalam penanganan kasus TBC,"kata dia.
Diky mengatakan, sebagai pendukung peran utama adalah fasilitas kesehatan Puskesmas. Puskesmas ini mampu dan berperan melakukan investigasi kontak atau skrining kesehatan di wilayah domisili kader.
"Dalam penanganan TBC tersebut diperlukan pendampingan pasien,pengawasan minum obat serta pelacakan pasien yang mangkir berobat agar kembali melanjutkan pengobatan,"jelasnya.
Editor : Tata Rahmanta