get app
inews
Aa Read Next : Viral, Aksi Tawuran Gerombolan Remaja Menggunakan Sajam Terjadi di Boyolali

Panen Perdana Pisang Cavendish di Purworejo

Minggu, 20 November 2022 | 21:58 WIB
header img
Pisang jenis Cavendish milik Sudiman warga Desa Harjobinangun, Grabag, Purworejo, (Foto: Dok. Petani pisang)

Menurut Sudiman, bermitra dengan Babe Cavendish sangat menguntungkan. Sebab, selama proses budidaya mulai dari masa tanam hingga panen mendapatkan pendampingan.

"Begitu MoU kami langsung menanam. Kami didampingi dari penanaman, perawatan, dari apa yang dibutuhkan dan hasilnya dibeli oleh Babe Cavendish. Per kilo Rp 4000," ujarnya.

Sudiman mengatakan, merawat pisang cavendish sangat mudah. Kuncinya adalah rutin menyiangi rumput sekitar pohon dan memangkas tunasnya jika ada banyak.

"Pemupukannya juga sangat mudah, hanya dengan pupuk kandang. Biaya perawatan juga tidak terlalu besar. Hasil Alhamdulillah sangat memuaskan. Satu tandan bisa lebih dari 20 kilo," ujarnya.

Editor : Tata Rahmanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut