Ikatan Alumni SMP-SMA Negeri 1 Boyolali gelar Munas II
Sabtu, 08 Oktober 2022 | 20:10 WIB
Pada kesempatan itu, Seno juga berpesan untuk kepengurusan periode mendatang jangan sampai ada voting.
“Tolong agar dirembug secara baik- baik. Kalau semisal ada 3 calon, ya tiga calon itu berembug baik- baik. Nggak perlu berebut, wong jadi ketua IKABI itu ngrekoso. Betul itu,” ujarnya.
Pihaknya juga mengusulkan agar ada pemisahan ikatan alumni SMPN 1 dan SMAN 1 Boyolali. Sehingga tidak rancu. Hanya saja, jika usulan tersebut disetujui, maka perlu ada perubahan AD/ART.
“Usulan ini semata agar ikatan alumni bisa lebih jelas dan fokus saja.”
Editor : Tata Rahmanta