get app
inews
Aa Text
Read Next : Antisipasi Kerawanan,Polsek Cawas Kembali Gelar Sidak Knalpot Brong di SMP N 1 Cawas

Tradisi Saparan Yaqowiyu, Ribuan Warga Berebut Apem di Alun-alun Plampeyan

Sabtu, 02 September 2023 | 15:00 WIB
header img
Ribuan Warga Berebut Apem dalam tradisi Saparan Yaqowiyu di Alun-alun Plampeyan, Jatinom, Klaten. Jumat(2/9/2023).(Foto: Diskominfo-Klt).

KLATEN,iNewsBoyolali.id – Ribuan warga dari berbagai daerah ikut memeriahkan puncak tradisi Saparan Yaqowiyu di Jatinom, Jumat (1/9/2023). Masyarakat memadati Alun-alun Sendang Plampeyan untuk berebut apem yang menjadi puncak tradisi Yaqowiyu.

Lebih dari 6 ton apem dibagikan dalam tradisi sebaran apem tersebut. Apem tersebut merupakan sumbangan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Klaten dan masyarakat, khususnya warga Jatinom.

Puncak tradisi tersebut dilaksanakan usai salat Jumat berjamaah yang digelar di Masjid Gedhe Jatinom yang berada di kompleks Makam Ki Ageng Gribig. Usai salat Jumat, dua gunungan apem yang sebelumnya telah diinapkan di area masjid dibawa turun ke panggung utama Alun-alun Plampeyan.

Editor : Tata Rahmanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut